Saturday 11 February 2012

BUDIDAYA PENDEDERAN DAN PEMBESARAN UDANG GALAH (Pola Pembiayaan Konvensional)


Usaha budidaya udang galah yang dilakukan oleh masyarakat di DIY adalah dalam skala mikro.
Kegiatan budidaya udang galah yang dikembangkan adalah pendederan dan pembesaran di lahan kolam dengan menggunakan sistem dan teknologi semi intensif.

BUDIDAYA PENDEDERAN DAN PEMBESARAN IKAN GURAMI (Pola Pembiayaan Syariah)


Pemeliharaan ikan gurami memerlukan persyaratan kuantitas dan kualitas tertentu sehingga dapat diperoleh hasil yang optimal. Syarat-syarat tersebut antara lain : dilakukan di lokasi dataran rendah pada ketinggian 20-400 m diatas permukaan air laut, kuantitas dan kualitas air yang mencukupi, tenang, bersih dengan dasar kolam yang tidak berlumpur, tanah tidak berporous dan temperatur optimum 25-30oC.

BUDIDAYA PENDEDERAN DAN PEMBESARAN IKAN GURAMI (Pola Pembiayaan Konvensional)


Pemeliharan ikan gurami memerlukan persyaratan kuantitas dan kualitas tertentu sehingga dapat diperoleh hasil yang optimal. Syarat-syarat tersebut antara lain : dilakukan di lokasi dataran rendah pada ketinggian 20-40 m diatas permukaan laut, kuantitas dan kualitas air yang mencukupi, tenang, bersih dengan dasar kolam yang tidak berlumpur, tanah tidak berpourus dan temperatur optimum 25-30 derajat celcius.

BUDIDAYA PEMBESARAN IKAN PATIN (Pola Pembiayaan Syariah)


Buku pola pembiayaan ikan patin menyediakan 2 pola, yaitu pola pembiayaan budidaya ikan patin sistem fence dan sistem karamba jaring apung. Buku ini disusun berdasarkan data dan informasi yang diperoleh dari bank clan pengusaha di kabupaten Ogan Komering Ilir, Provinsi Sumatera Selatan.

Friday 10 February 2012

POLA PEMBIAYAAN USAHA KECIL (PPUK) BUDIDAYA PEMBESARAN IKAN PATIN (Pola Pembiayaan Konvensional)

  1. Buku pola pembiayaan ikan patin menyediakan 2 pola, yaitu pola pembiayaan budidaya ikan patin sistem fence dan sistem karamba. Buku ini disusun berdasarkan data dan informasi yang diperoleh dari bank dan pengusaha di kabupaten Ogan Komering Ilir, Provinsi Sumatera Selatan.

Thursday 9 February 2012

POLA PEMBIAYAAN USAHA KECIL (PPUK) BUDIDAYA PEMBESARAN IKAN NILA


  1. Usaha budidaya pembesaran ikan nila cocok dilakukan di daerah yang mempunyai sumber air yang cukup dan bersih. Usaha ini mudah dilakukan karena ikan nila merupakan ikan yang mudah dipelihara, laju pertumbuhan dan perkembangbiakannya cepat, serta relative tahan terhadap gangguan hama dan penyakit.

Wednesday 8 February 2012

POLA PEMBIAYAAN USAHA KECIL (PPUK) BUDIDAYA PEMBESARAN IKAN MAS DI JARING TERAPUNG


  1. Ikan mas merupakan komoditas budidaya yang menguntungkan, karena ikan ini merupakan ikan yang dikonsumsi oleh sebagian besar masyarakat Indonesia secara rutin. Data permintaan ikan mas nasional menunjukkan bahwa potensi pemasaran dari produk in masih terbuka lebar.

Tuesday 7 February 2012

POLA PEMBIAYAAN USAHA KECIL (PPUK) BUDIDAYA PEMBESARAN IKAN LELE


  1. Secara umum usaha budidaya ikan lele mempunyai prospek pasar yang cerah. Dengan adanya peluang pasar yang masih terbuka tersebut maka usaha budidaya ikan lele merupakan sebuah usaha yang masih sangat menjanjikan.

Monday 6 February 2012

POLA PEMBIAYAAN USAHA KECIL (PPUK) BUDIDAYA MUTIARA


  1. Proyek budidaya mutiara ini secara ekonomi layak dan menguntungkan untuk dilaksanakan.
  2. Teknologi yang digunakan untuk budidaya mutiara ini bersifat semimodern karena tidak semua tenaga kerja memiliki peralatan dan kemampuan dalam melakukan operasi pada tiram mutiara.

Saturday 4 February 2012

POLA PEMBIAYAAN USAHA KECIL (PPUK) BUDIDAYA IKAN KERAPU DENGAN KERAMBA JARING APUNG (Pola Pembiayaan Konvensional)

  1. Ikan kerapu merupakan salah satu komoditi perikanan yang pasaran ekspornya cukup menonjol, sehingga selama sekitar 10 tahun terakhir telah berkembang cukup pesat. Karena besarnya permintaan pasaran internasional, menyebabkan munculnya inisiatif masyarakat untuk mengembangkan usaha ikan kerapu dengan cara budidaya kajapung selain dengan mengusahakan secara tradisional yaitu dengan penangkapan di alam.

Friday 3 February 2012

POLA PEMBIAYAAN USAHA KECIL (PPUK) BUDIDAYA IKAN KERAPU DENGAN KERAMBA JARING APUNG (Pola Pembiayaan Syariah)


  1. Ikan kerapu merupakan salah satu komoditi perikanan yang pasaran ekspornya cukup menonjol, sehingga selama sekitar 10 tahun terakhir telah berkembang cukup pesat. Karena besarnya permintaan pasar internasional, menyebabkan munculnya inisiatif masyarakat untuk mengembangkan usaha ikan kerapu dengan cara budidaya Kajapung selain dengan mengusahakan secara tradisional yaitu dengan penangkapan di alam.

Thursday 2 February 2012

POLA PEMBIAYAAN USAHA KECIL (PPUK) BUDIDAYA BANDENG (Pola Pembiayaan Syariah)

  1. Potensi pengembangan tambak cukup besar, hampir semua pantai di Indonesia potensial untuk pengembangan tambak. Sampai saat ini pola pengelolaan tambak umumnya baru pada taraf semi intensif yang masih dekat dengan pola tradisional sehingga produktivitas masih relatif rendah. Hal ini disebabkan untuk mencapai pola yang lebih intensif diperlukan biaya yang besar untuk pembelian pakan yang harganya relatif mahal.

Wednesday 1 February 2012

POLA PEMBIAYAAN USAHA KECIL (PPUK) BUDIDAYA BANDENG (Pola Pembiayaan Konvensional)

  1. Potensi pengembangan tambak cukup besar, hampir semua pantai di Indonesia potensial untuk pengembangan tambak. Sampai saat ini pola pengelolaan tambak umumnya baru pada taraf semi intensif yang masih dekat dengan pola tradisional sehingga produktivitas masih relatif rendah. Hal ini disebabkan untuk mencapai pola yang lebih intensif diperlukan biaya yang besar untuk pembelian pakan yang harganya relatif mahal.

Pengembangan Produk Bekicot Ala Sushi

Permakluman:  Produk-produk yang ditampilkan merupakan Produk Olahan Hasil Perikanan Karya Finalis Lomba Inovator Pengembangan Produk ...